Sabtu, 02 Mei 2015

Tekhnik atau Sistem Trading Saat Open Market

Sabtu, 02 Mei 2015
Informasi dasar :

Jam open market dibagi menjadi 4 negara :
  • Sydney  : Candle pertama harian pada separator harian 
  • Tokyo : Candle ke 3 
  • London : Candle ke 10
  • New York : Candle 15
  • Rekomendasi pair EURUSD atau  EURJPY

Untuk mempermudah melihat jam open market pada candle anda bisa memakai indikator market hours, bisa search di google sudah banyak yang sharing atau bisa download di sini. 


Beberpa kelebihan trade saat open market
  • Pergerakan pasar lebih besar di banding jam biasa Terutama saat jam market London Dan New York
  • Lebih Mudah di prediksi arah pergerakan candle
  • Jika menggunakan indikator custom Jarang terjadi false signal 
  • Trading lebih disiplin waktu karena sudah ada patokan jam tertentu.
  • Tidak memerlukan indikator khusus, tinggal melihat jam candle saja . 
Pertimbangan Saat Open Posisi :
  • Lihat pergerakan trend terlebih dahulu minimal dari 1 hari kemarin
  • Jadikan harga open market daily sebagai patokan , jika candle menembus di atas harga open daily kita set BUY only untuk trading hari itu
  • Perhatikan 3 pola candle sebelum open market 
  • tunggu minimal close candle pertama saat di jam open market , jika close di atas garis open market , open buy begitu sebaliknya. 
  •  Rekomendasi TP 50 - 80 pips saja untuk pair EUR USD berdasarkan rata2 pergerakan harian 100 pips, untuk SL bisa di garis suppot atau resisten sebelumnya. 
  • Perlu di perhatikan jika OP pada market LONDON harus di pantau, karena bisa terjadi perubahan arah saat memasuki open market NEWYORK



 :

1 komentar